Jumat, 11 Januari 2013

FORMULA MENJADI SALES SUKSES SEJATI



FORMULA MENJADI SALESMAN SUKSES SEJATI 

Formula menjadi sales sukses sudah banyak dibahas oleh pakar-pakar sales dan marketer baik dari luar negeri maupun dalam negeri.Penulis mencoba meringkas bahasan-bahasan para pakar tersebut tentang FORMULA SALESMAN SUKSES SEJATI,Sisi lain yang tidak kalah pentingnya adalah  merubah  paradagma para sales itu sendiri agar bersedia menjadi Salesman yang lebih Sukses.

Secara ringkas paradigma sukses bisa di singkat dengan 5 T
  • 1.     Tujuan Salesman Sukses sejati
  • 2.     Tindakan Salesman sukses sejati
  • 3.     Totalitas SalesmanSukses sejati
  • 4.     Tutor dari Salesman Sukses sejati
  • 5.     Tuhan adalah Sekutu paling dekat Salesman Sukses sejati
1) Tujuan Sales Sukses Sejati

  • Menurut survey di dunia ini hanya 3% orang yang menulis apa yang menjadi tujuan hidupnya,demikian hal nya Sales yang mau sukses harus berani menulis dengan jelas apa tujuan hidupnya?Mengapa mau menjadi salesman?Apa tujuan akhir menjadi sales? Ingin menjadi Top menejemen di sebuah perusahaan besarkah atau Ingin jadi pengusaha atau justru menjadi sales karena tidak ada pilihan pekerjaan lain?
  • Menurut survey orang yang menulis tujuan hidupnya termasuk yang 3% tersebut diatas ,ternyata tingkat kesuksesannya 33 kali lebih sukses di banding orang yang tidak pernah menulis tujuan hidupnya.
Kunci tujuan hidup agar jadi Sales sukses,yaitu :
  • Agar menjadi Sales Sukses kita harus bisa membayangkan dengan detail jika tujuan hidupnya tercapai
  • Agar menjadi Sales sukses kita harus bisa Menuliskan tujuan hidup dengan jelas ,detail dan tahu bagaimana cara mencapainya
Kita mulai dari :
    • (Dream) Berani bermimpi seperti apa sukses itu
    • (Time plan) Membuat rencana pencapaian sukses
    • (On Track) Selalu dalam jalur yang signifikan untuk mencapai sukses
    • (Focus) Setiap selalu facus dengan rencana sukses
2) Tindakan Sales Sukses sejati
  • Seorang Sales sukses harus Focus dengan pekerjaan yang akan mengantarkannya ke tujuan hidupnya.Tidak boleh mendua hati,contohnya : Jadi sales otomotif di perusahaan A ternyata juga menjadi sales di perusahaan B
  • Seorang Sales sukses harus bisa Memodifikasi strategi dari perusahaan atau seniornya yang sudah sukses terlebih dahulu di sesuaikan dengan style dan karakter pribadinya.Dan berani dengan cepat berubah jika apa-apa yang sudah dilakukan selama ini keliru atau tidak menuju jalur kesuksesan, harus menganti dengan strategi baru
  • Seorang Sales sukses harus mempunya ke Cepatan diatas rata-rata sales lain.Kecepatan dalam bekerja,kecepatan dalam menganalisa kebutuhan customer,kecepatan dalam melihat peluang,kecepatan dalam mencari prospect,kecepatan dalam melihat masalah dan memberi solusi yang tepat, dsb
  • Seorang Sales Sukses harus lebih Kreatif dari sales pada umumnya,Kreatifitas itu bisa kita lihat dari strategi yang dibuat yang mungkin dianggap tidak masuk akal lalu di modifikasi menjadi masuk akal,Salesman pada umumnya belum berpikir kesana ,tapi salesman sukses yang kreatif justru sudah melakukannya.
 
3) Totalitas Sales Sukses Sejati

Seorang akan menjadi Salesman sukses sejati jika memang benar-benar mencintai pekerjaannya.Sehinga menjadi sales sukses bukan karena kewajiban dari perusahan atau dorongan dari atasannya tapi memang menjadi Sales yang Sukses mempunyai makna sendiri(kepuasan tersendiri)

4) TUTOR SEORANG SALES SUKSES

Untuk menjadi sales sukses harus mempunyai TUTOR yang mumpuni di bidang Marketing & punya experience di lapangan. Belajar dengan mereka dengan cara :
  • ·        Mengamati kunci sukses (mereka) Tutor
  • ·        Meniru persis cara mereka sukses
  • ·        Cara sukses mereka kita modifikasi agar lebih efektif
Tutor yang bisa direkomendasikan :
  • ·        Teman-teman senior sales yang sudah terbukti sukses di bidang tersebut
  • ·        Atasannya langsung yang juga sudah terbukti sukses
  • ·        Coach di training salesmanship /development SDM diperusahaannya
  • ·        Para pakar Marketing di luar negeri maupun dalam negeri
TUHAN

Untuk menjadi Sales Sukses haruslah melibatkan TUHAN sehinga menjadi  sales sukses sejati .Sales sukses yang melibatkan TUHAN maka Penjualannya selalu stabil bahkan cenderung meningkat terus setiap bulan,karena tidak goyah dengan keadaan,situasi dan kondisi ekonomi yang sangat fluktuatif.Hakekat menjadi Sales sukses sejati adalah menjadi lebih dekat dengan TUHAN,selalu bersyukur atas hasil yang diterima saat ini dan selalu berbagi dengan orang yang kurang beruntung .Tidak mudah stres dan selalu terjaga keseimbangan batinnya,akibatnya Dia selalu termotivasi setiap harinya
Aamiin.......

6 komentar:

  1. thank u ya atas formulanya Tuhan memberkti amin

    BalasHapus
  2. amin. sangat bermanfaat. thanks

    BalasHapus
  3. Thank...tp
    sya pngin nanya,kbetuln sy udahhmpir 1bln gbung ma sebuah persahaan
    nmun slma ini sya mnjual produknya sllu rugi,gmna cra tuk mengatsinya

    BalasHapus
  4. banyak buku yang ngajarin tentang sales sih.
    cuma justru itu, saking banyaknya kita kadang jadi bingung harus ngikutin yang mana.
    karena kadang satu buku dengan yang lainnya bertentangan

    mungkin buku jaya setiabudi yang "Kitab Anti Bangkrut" ( http://yuk.bi/t53d8 ), "Buka Langsung Laris" ( http://yuk.bi/tf505 ) terus "ebook Power of Kepepet" ( http://yuk.bi/t53da ) dan buku "30 Hari Jago Jualan" ( http://yuk.bi/tf506 ) Dewa Eka Prayoga bisa jadi kombinasi belajar sales yang baik

    BalasHapus
  5. untuk wilayah jakarta saja....saya adalah seorang sales dari leasing..home credit. dan saya akan siap selalu menerima pengajuan kredit anda..ingat..hanya untuk barang electroniic..handphone..camera.laptop..dsb..(^Ő^)/ ŐĶĂŶ...., cukup pm. saya aja...atau hubungi saya di no. 085778813434

    BalasHapus